Langsung ke konten utama

Ditemukan Makam Para Gladiator Dengan Bekas Luka-Luka Mengerikan

Seperti film-film gladiator pada umumnya bahwa Gladiator selalu dikaitkan dengan Roma Kuno, tapi sejarawan percaya bahwa mereka juga telah menemukan sebuah kuburan gladiator di Inggris Utara. 
Diperkirakan berumur 2000 tahun, kerangka-kerangka tersebut ditemukan oleh para arkeolog saat mereka menggali daerah perumahan di York, dan mereka meniggal dengan cidera yang mengerikan.

Baik itu dibunuh di arena oleh harimau atau oleh pukulan palu dari sesama gladiator, yang pasti mereka mati untuk menghibur penonton yang haus darah. 
1 copy
Penggalian: Kurt Hunter-Mann, kanan, seorang petugas lapangan di York Arkeologi Trust, memeriksa tengkorak yang ditemukan di sebuah tempat di York 
2 copy
Tempat ini merupakan bukti sejarah ditemukannya makam gladiator Romawi 
Penemuan mereka pada awalnya membuat bingung para ahli, sebelumnya mereka pikir ini adalah kuburan dari pembantaian masal.  Tapi sebuah tim arkeolog dan ilmuwan forensik "Waking The Dead" membenarkan bahwa mereka telah memecahkan misteri itu. 
Mereka mengatakan bahwa cedera yang dialami mayat-mayat tersebut kebanyakan karena gigitan harimau. Seperti pejuang yang digambarkan oleh Russel Crowe dalam film Gladiator, Mereka diharapkan untuk bertarung sampai mati. 
Beberapa kerangka menunjukkan luka-luka dari senjata, dan ada juga yang mengalami gigitan besar yang ukuranya sangat cocok dengan ukuran gigi singa atau gigi seri harimau. 
Semua mayat-mayat tersebut digambarkan sangat kuat dan tinggi. Tulang-tulang mereka menunjukkan ada tanda-tanda bahwa mereka berotot dan sangat kuat. 
CHANNEL 4 PICTURE PUBLICITY 124 Horseferry Road London SW1P 2TX 020 7306 8685  GLADIATOR GRAVEYARD Notes (Still) Tx:14/06/2010 09:00  This picture may be used solely for Channel 4 programme publicity  purposes in connection with the current broadcast of the programme(s)  featured in the national and local press and listings. Not to be  reproduced or redistributed for any use or in any medium not set out  above (including the internet or other electronic form) without the  prior written consent of Channel 4 Picture Publicity 020 7306 8685
Olahraga Darah:
Roma membawa para pejuang gladiator ke Britania hampir 2.000 tahun yang lalu 
Dosen antropologi forensik Dr Michael Wysocki berkata: "Adanya bekas gigitan adalah salah satu dari bukti kuat yang menunjukkan hubungan dengan gladiator. Kelihatannya sangat tidak mungkin mayat-mayat tersebut diserang oleh harimau hanya karena ia berjalan pulang dari pub di York 2.000 tahun yang lalu. " 
 442593e
Sejarawan percaya laki-laki di Inggris Utara akan bertarung dalam pertempuran
gaya gladiator, seperti yang digambarkan dalam film Gladiator 
Roma membawa pejuang gladiator ke Britania hampir 2.000 tahun yang lalu, dan dibangun arena dan amphitheatres di kota-kota Romawi yang penting termasuk London dan Chester. 
Kurt Hunter-Mann, dari York Arkeologi Trust, mengatakan, para pria banyak mangalami luka-luka, termasuk pukulan palu ke kepala - sebuah metode yang dikenal bagi gladiator untuk membunuh lawan. 
8 copy
Makam Gladiator: Antropolog Forensik Dr Michael Wysocki meneliti tulang yang ditemukan di sebuah situs di York 
9 copy
Sebuah tengkorak ditemukan di sebuah tempat di York
Analisis tulang mereka telah menunjukkan mereka datang dari setiap sudut daerah kekuasaan, termasuk Afrika dan Mediterania, dengan mengirimoara pejuang Gladiator yang kuat. 

Sumber :
www.abizmal.co.cc

Komentar

Postingan populer dari blog ini

CMPDP 101!! Pengalaman lolos seleksi CMPDP 2017

"The most important investment you can make is in Yourself" - Warren Buffett -  Sebelumnya saya ingin ucapin selamat dan semoga sukses buat kalian yang sudah memutuskan untuk mendaftar seleksi CMPDP 2018 yang berakhir tanggal 9 April lalu.  Sejujurnya, sedikit samar-samar ingatan saya saat pertama kali mengikuti seleksi CMPDP ini tahun 2017. Namun, berhubung program ini masih permulaan dan terhitung sangat baru di kancah pertarungan para pencari kerja di Indonesia (masih asing ditelinga). Hari ini, saya terdorong untuk sharing dan semoga menjadi tambahan referensi bagi kalian yang ingin tahu lebih lanjut tentang program ini.  Awal cerita.... Pertama kali saya mendapatkan info tentang CMPDP 2017 adalah dari temen (ehm..teman hidup) saya :D, sebelumnya tidak pernah terbayang dipikiran saya untuk bekerja di industri pasar modal ini, apa lagi sebagai MT di perusahaan regulatornya (SRO: BEI, KPEI, KSEI) - ps. awalnya cuma tau BEI. Satu-satu wawasan ...

10 Penyebab Gigi Kuning yang Tidak Kita Sadari

Jangan salahkan pasta gigi jika gigi Anda masih saja kuning walaupun Anda tak pernah absen menggosok gigi secara rutin. Ada 10 hal berikut yang menyebabkan gigi Anda kuning.   1. Teh Herbal Menjaga kelangsingan tubuh serta kesehatan dengan teh herbal menjadi kebiasaan yang umum akhir-akhir ini. Tubuh terasa lebih bugar, dan lebih langsing. Namun, ternyata teh herbal ini membawa efek samping yang buruk bagi gigi. Mereka yang rutin mengonsumsi teh herbal cenderung memiliki gigi kuning. Menanggapi hal ini, para peneliti Jepang, seperti dilansir Dailymail, menyarankan agar para konsumen teh herbal lebih memilih teh hijau. Kandungan katekin di dalam teh hijau dipercaya dapat menekan bakteri pemroduksi asam di gigi, sehingga gigi kuning lebih mudah dicegah. 2. Obat Mata Mungkin Anda bingung, apa hubungan obat tetes mata dengan kuningnya gigi. Namun, obat tetes mata ini memang menjadi salah satu penyebab gigi menjadi kuning. Kandungan kimia dalam obat tetes mata menekan produksi sali...

Berbagai Macam Cara Nyontek..

1. Memory External ini adalah yang paling sering dilakukan & sangat efektif. Menggunakan kertas kecil, sehingga memudahkan saat misi mencontek dilakukan. Cara ini memiliki resiko yg tidak terlalu besar. Mengapa? Kerena dengan ukuran kertas yg kecil, pergerakan saat mencontek tidaklah terlalu membuat guru curiga & juga cukup mudah menghilangkan barang bukti jika guru curiga. Jika guru mulai mencurigai kita, kita bisa langsung meremas" kertas tersebut & membuangnya jauh" atau bisa kita sembunyikan di sepatu/kaos kaki. Namun semua itu haruslah dilakukan dengan sangat cepat & hati". Cara ini tidak disarankan untuk yang duduk di depan karena sangat beresiko tinggi 2. Hard Disk ini sangatlah beresiko tinggi. Tingkat kegagalannya juga besar. Cara ini hanya dipakai oleh pelajar yg malas (malas belajar maupun malas bikin contekan ) & mempunyai nyali tinggi. Cara ini sangat beresiko & mempunyai tingkat kesulitan yg tinggi karena butuh meja berkolong, ...