Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2011

22 Binatang dengan Kekuatan Superhero

Dari gurita berubah bentuk dan warna (dan bahkan tekstur) pada firasat pertama bahaya, ke cheetah yang kecepatannnya bagai cahaya yang berjalan lebih cepat dari, dunia alam penuh hewan dengan kekuatan super yang menjadikan Iron Man rendah diri. 1. Gurita: Perubah bentuk, tak terlihat Jauh di kedalaman laut, sang perubah bentuk dianugrahkan kekuatan yang terbaik oleh alam. Menyembunyikan delapan tentaclenya secara ajaib dari pemangsa potensial yang ada di depan mata menggunakan kamuflase yang mengagumkan.menggunakan sel-sel pigmen dan otot khusus untuk mengadopsi warna, pola dan tekstur sekitarnya - membuat seluruh tubuhnya nyaris tak terlihat. Jika kepergok dan merasa terancam oleh pemangsa, makhluk cerdik ini segera menyemprotkan tinta yang menjadi pengalih perhatian yang mulus sehingga ia dapat melarikan diri,DAN menumpulkan indra penyerang nya sehingga sulit untuk melacak. Sebagai usaha terakhir, gurita dapat berenang dengan cepat menjadikan tubuhnya yang fleksibel masuk melalu

Sejarah dan Pembuat "Times New Roman"

MENYEBUT Times New Roman, tentu banyak orang yang tahu. Jenis huruf ini digunakan sebagai standar huruf dalam dunia pengetikan. Keberadaannya dikenal luas oleh orang dari berbagai kalangan profesi. Namun, seberapa banyak di antara kita yang mengetahui sejarah penciptaan huruf jenis Times New Roman ini? Huruf ini dirancang oleh seorang berkebangsaan Inggris bernama Stanley Morrison. Ia lahir pada tanggal 6 Mei 1889 di Wanstead, Inggris. Stanley tumbuh sebagai figur yang tidak memiliki pengetahuan tentang percetakan, namun di kemudian hari ia menempati banyak posisi penting di dunia tersebut. Pengetahuannya yang banyak dalam hal tipografi didapatkan sejak menjadi anggota percetakan The Pelican Press. Kecintaannya pada Tuhan membuatnya banyak membaca buku-buku religius, bahkan karya tipografinya yang pertama juga ditujukan untuk gereja. Setelah keluar dari The Pelican Press, ia bekerja untuk Cloister Press di Manchester. Banyak desain-desain terbaiknya dihasilkan saat ia bekerja di pe

Tips Penyelamatan Laptop JikaTerkena Tumpahan Air

Mengingat Laptop sudah menjadi kebutuhan hampir semua orang, portable computer ini tidak lagi hanya digunakan kalangan IT, tetapi hampir semua kalangan, baik itu ibu rumah tangga, pelajar maupun anak-anak dibawah umur. Situasi ini mempertinggi terjadinya kecelakaan pada saat pengoperasian laptop, bahkan seorang yang profesional pun tidak luput dari kecelakaan pemakaian pada saat kelelahan ataupun akibat terbaginya konsentrasi ke banyak hal dan akhirnya membuat pengguna lengah terhadap hal-hal yang membahayakan laptop. Berdasarkan kasus yang sering ditemukan banyak kecelakaan pada laptop yang berakibatkan mati total atau korsleting diakibatkan laptop ketumpahan cairan seperti air, kopi, teh, kuah ataupun cairan lainnya. Perlu kita ketahui bahwa cairan dapat menghantarkan listrik, sehingga pada saat laptop ketumpahan cairan, hubungan positif dan negatif bisa bersatu yang mengakibatkan short sehingga dapat merusak komponen disekitar korsleting terjadi.  Biasanya yang diserang adala